Kejuaraan Taekwondo Tingkat Provinsi Jawa Timur Tahun 2018

October 27, 2018

26Okt2018. Puji Syukur Alhamdulillah, siswa-siswi SMAN 2 Tuban telah mengharumkan dan membawa nama sekolah ke tingkat yang lebih tinggi melalui kejuaraan Taekwondo tk. Prov. Jatim.

Apresiasi dan sambutan hangat penuh senyum kebanggaan patut kita curahkan atas dedikasi dan kerja keras mereka, diantaranya kepada :

  1. FIROOS ATHA WAFII, Kelas X IPS A – Juara 2 POOMSAE Putra
  2. BUNGA ANGGRAENI, Kelas X IPS B – Juara 1 GYEORUGI Putri
  3. VELLSA ZAROHTUL CAHYANI, Kelas X IPS B – Juara 1 GYEORUGI Putri

Selamat dan sukses atas jerih payah dan kerja keras kalian. Tetap semangat dan raih prestasi!

Kami bangga . . . SMADA Ruuaarrr Biasaaaaa !!!

Related posts

Leave a Comment